Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Profil

Jack Kevorkian

Profil Jack Kevorkian | Merdeka.com

Dr. Jack Kevorkian adalah seoarang ahli patologi yang terkenal karena karya kontroversialnya menciptakan mesin pencabut nyawa ini,lahir di Pontiac, negara bagian Michigan, Amerika pada 26 Mei 1928.

Ia mengaku telah membantu sebanyak 130 pasien dalam usaha untuk mengakhiri hidupnya. Oleh karena perbuatannya itu, Dr. Death (Julukan Jack Kevorkian) dituntut penjara selama 8 tahun.

Ia dituding atas tuduhan melakukan kejahatan pembunuhan tingkat dua pada tahun 1998 dengan cara meracuni Thomas Youk, dan didokumentasikan dalam bentuk video dalam acara 60 Minutes.

Ia mulai menjalani masa tahanan sejak 1999 dan dibebaskan dengan syarat pada 1 Juni 2007, disamping selain itu adalah alasan kesehatan.

Sejak tahun 1980, ketika ia menuliskan serangkaian artikel tentang eutanasia (link ke wikipedia) dalam Jurnal Medicine and Law, dan memuat iklan di sebuah koran lokal sebagai konsultan kedokteran untuk solusi kematian. Dalam hal ini, ia membantu pasien-pasien yang menderita penyakit tanpa harapan sembuh lagi seperti kanker stadium akhir dan lain-lain.

Dr. Death, menyebut mesin pencabut nyawanya dengan "Thanatron" yang artinya mesin kematian yang menggunakan suntikan, dan "Mercitron", yang artinya mesin belas kasihan karena alat ini hanya berupa masker gas yang dialiri gas CO2.

Jack Kevorkian meninggal di usia ke 83 akibat menderita komplikasi penyakit kanker hati dan peneumonia. Ia meninggal di William Beaoumont Hospital, Michigan pada 3 Juni 2011. Untung saja, ia tidak mati di depan mesin pencabut nyawa yang ia ciptakan sendiri.

Riset dan analisa oleh Dewi Ratnanigtyas.

Profil

  • Nama Lengkap

    Jack Kevorkian

  • Alias

    Dr. Death

  • Agama

  • Tempat Lahir

    Pontiac, Michigan, AS

  • Tanggal Lahir

    1928-05-26

  • Zodiak

    Gemini

  • Warga Negara

    Amerika Serikat

  • Biografi

    Dr. Jack Kevorkian adalah seoarang ahli patologi yang terkenal karena karya kontroversialnya menciptakan mesin pencabut nyawa ini,lahir di Pontiac, negara bagian Michigan, Amerika pada 26 Mei 1928.

    Ia mengaku telah membantu sebanyak 130 pasien dalam usaha untuk mengakhiri hidupnya. Oleh karena perbuatannya itu, Dr. Death (Julukan Jack Kevorkian) dituntut penjara selama 8 tahun.

    Ia dituding atas tuduhan melakukan kejahatan pembunuhan tingkat dua pada tahun 1998 dengan cara meracuni Thomas Youk, dan didokumentasikan dalam bentuk video dalam acara 60 Minutes.

    Ia mulai menjalani masa tahanan sejak 1999 dan dibebaskan dengan syarat pada 1 Juni 2007, disamping selain itu adalah alasan kesehatan.

    Sejak tahun 1980, ketika ia menuliskan serangkaian artikel tentang eutanasia (link ke wikipedia) dalam Jurnal Medicine and Law, dan memuat iklan di sebuah koran lokal sebagai konsultan kedokteran untuk solusi kematian. Dalam hal ini, ia membantu pasien-pasien yang menderita penyakit tanpa harapan sembuh lagi seperti kanker stadium akhir dan lain-lain.

    Dr. Death, menyebut mesin pencabut nyawanya dengan "Thanatron" yang artinya mesin kematian yang menggunakan suntikan, dan "Mercitron", yang artinya mesin belas kasihan karena alat ini hanya berupa masker gas yang dialiri gas CO2.

    Jack Kevorkian meninggal di usia ke 83 akibat menderita komplikasi penyakit kanker hati dan peneumonia. Ia meninggal di William Beaoumont Hospital, Michigan pada 3 Juni 2011. Untung saja, ia tidak mati di depan mesin pencabut nyawa yang ia ciptakan sendiri.

    Riset dan analisa oleh Dewi Ratnanigtyas.

  • Pendidikan

    •  University of Michigan Medical School (1952)

  • Karir

    • Henry Ford Hospital
    • Saratoga General Hospital

  • Penghargaan

Geser ke atas Berita Selanjutnya